Upgrade Optimus One dengan Android Gingerbread . Kabar baik bagi pengguna LG Optimus One, LG menyatakan bahwa Optimus One yang sebelumnya ber OS android Froyo kini dapat di Upgrade menjadi Gingerbread atau android versi 2.3. upgrade ini dapat diunduh di android market. Dengan android Gingebread maka akan membawa berapa perubahan, seperti penambahan kecepatan proses, serta meningkatkan kenyamanan bermain game.
{ 0 komentar ... read them below or add one }
Posting Komentar